Senin, 19 Mei 2014

Salam "Indonesia" Bhineka Tunggal Ika

Salam "Indonesia" Blog ini membantu menyampaikan Informasi.

Ellangbass..
Di antaranya; kabar dan berita, dalam "berbagai hal" kehidupan sosial, 'Internasional dan Nasional' Baik yang baru maupun yang lama.

Guna untuk memberikan pengetahuan yang lebih jauh lagi bagi si pembacanya.

Kurang lebihnya kami "mohon maaf" jika ada penulisan (text), atau bahasa yang kurang berkenan.

Catatan: Manusia mempunyai unsur perbedaan (oleh) sebab berdasarkan pemikirannya. Namun bukan berarti perbedaan itu dijadikan landasan "alasan" untuk berpecah belah.

(Semestinya) Sebagai warga Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI) "Persatuan dan Kesatuan" kita jadikan sebagai landasan suatu pendirian kita.

Asas 'Negara' kita adalah Pancasila
Simbol 'Negara' kita adalah Bhineka Tunggal Ika

Pancasila adalah ideologi dasar bagi negara Indonesia. Nama ini terdiri dari dua kata dari Sanskerta: Panca berarti lima dan Sila berarti prinsip atau asas.

Pancasila (Indonesian)
1. Ketuhanan Yang Maha Esa
2. Kemanusiaan Yang Adil Dan Beradab
3. Persatuan Indonesia
4. Kerakyatan Yang Dipimpin Oleh Hikmat Kebijaksanaan Dalam Permusyawaratan/Perwakilan
5. Keadilan Sosial Bagi Seluruh Rakyat Indonesia

The Five Principles (English)
1. Belief in the one and only God
2. Just and civilized humanity
3. The unity of Indonesia
4. Democracy guided by the inner wisdom in the unanimity arising out of deliberations amongst representatives
5. Social justice for the whole of the people of Indonesia

Bhinneka Tunggal Ika adalah moto atau semboyan Indonesia. Frasa ini berasal dari bahasa Jawa Kuna dan seringkali diterjemahkan dengan kalimat “Berbeda-beda tetapi tetap satu”.

(Menurut pemikiran kami) Gambaran Ilmu Ke Bhinekaan Tunggal & Ika; Dalam bahasa Sanskerta dan Indonesia. Kata bhinneka berarti "beraneka ragam" atau berbeda-beda. Kata neka "macam" atau aneka. Kata tunggal berarti "satu". Kata ika berarti "itu". Secara harfiah Bhinneka Tunggal Ika diterjemahkan "Beraneka Satu Itu", (Berbeda beda tetapi satu juga)

Dalam arti luasnya; Kata Berbeda beda menunjukkan "manusia". Kata satu menunjukkan "Tuhan". Kata itu menunjukkan "Allah Subhanahu wa Ta'ala". Disisi lainnya artinya. Semua makhluk yang ada di dunia ini diciptakan oleh Allah Subhanahu Wa Ta'ala. yang intinya, baik perbedaan jenis nanusia, tumbuhan dan Hewan. "dalam agama Islam" pada hakikatnya Tuhannya satu "La Illaha Ilaallah".
(elang)

Kunjungi > https://m.facebook.com/Newsinformationindonesia

Sumber berita:
www.nu.or.id
www.muslimmedianews.com
http://ahlannawawi.blogspot.com

By https://m.facebook.com/elang

Tidak ada komentar:

Posting Komentar